LVP

Post on 31-Dec-2015

330 views 30 download

description

formulasi parenteral

Transcript of LVP

SERI KULIAH STERIL

Judul Materi

Large Volume Parenteral

Disusun oleh : Banu Kuncoro

DefinisiObat dikemas dlm wadah minimal 100 mlLVP hrs disterilkan scr terminal .Contoh sediaan : infus iv, larutan penguras,

dialisat peritonial, atau darah dengan penambahan antikoagulan.

Syarat : Steril : hrs dilkk validasi proses sterilisasi. Bebas – pirogen (sumber: air yg dignk,

kemasan yg kontak, bhn kimia yg dignk) Bebas partikel partikulat. Dikemas dalam kemasan dosis tunggal. Bebas pengawet

Keperluan meningkat krn : Kebutuhan tbh akan air, elektrolit, dan

karbohidrat yg kurang hrs cepat diganti. Obat banyak diberikan dlm btk infus,

keuntungan tidak perlu menyuntik bbrp kali.

Mudah mengatur keseimbangan antara keasaman dan kebasaan obat dalam darah.

Sebagai penambah mkn bila pasien tak bisa makan.

Sebagai dialisa pd pasien gagal ginjal

Penggunaan LVP Nutrisi dasar (asam amino, karbohidrat,

alkohol, lemak intravena,nutrisi parenteral, restorasi kesetimbangan elektrolit, penggantian cairan, darah dan produk darah, pembawa obat, injeksi arginin HCl, urea btk liofilisasi, manitol, dekstran, Na bikarbonat, Injeksi Na laktat 1/6 molar).

INFUS

Infus adalah sediaan steril yang berupa larutan yang diberikan melalui intravena tetes demi tetes dengan bantuan peralatan yang cocokMerupakan sediaan parenteral volum besar (Large Volume Parenteral=LVP's)yang diberikan untuk menambah nutrisi, cairan tubuh atau elektrolit, volume 250 ml atau lebih

Infus tidak boleh mengandung zat bakteriostatik Dikemas dalam wadah besar dosis tunggal Dapat juga ditambahkan antibiotik atau obat lainnya ke

dalam infus. Penggunaan infus:

1) untuk terapi pemeliharaan pada pasien yang akan atau sudah dioperasi

2) Untuk pasien yang tidak sadar dan tidak dapat menerima cairan, elektrolit atau nutrisi secara oral

3) Untuk terapi pengganti pada pasien yang mengalami banyak kehilangan cairan dan elektrolit yg berat

Penggolongan sediaan parenteral volum besar berdasarkan komposisi

dan kegunaannya1. Infus elektrolit

Digunakan untuk mengatasi perbedaan atau penyimpangan jumlah normal elektrolit dalam darah.

Ada 2 kondisi plasma darah yang menyimpang:

1) Asidosis, yaitu kondisi plasma darah yg terlalu asam akibatnya adanya ion Cl yg berlebihan

2) Alkalosis, yaitu kondisi plasma darah yang terlalu basa sehingga jumlah ion Na, K, dan Ca dalam jumlah berlebih

Sistem dapar darah adalah keseimbangan asam basa darah mengikuti sistem dapar, yaitu:

Hidrogen karbonat-karbonat Hidrogen fosfat-dihidrogenfosfat Serum-protein

Beberapa istilah: Hipovolemia: kehilangan natrium Dehidrasi: kekurangan air Asidosis metabolik: kekurangan asam karbonat Hipokalemia: kekurangan kalium Asidosis: berkaitan dengan proses fisiologis yg

menyebabkan penurunan pH darah Asidemia: keadaan pH arteri < 7,35

Contoh formula infus Asering (Otsuka)

R/ Na+ 130 mEq

K+ 4 mEq

Cl 109 mEq

Ca ++ 3 mEq

Asetat 28 mEq

Aqua pi ad 1000 mL

2. Infus Karbohidrat

Infus karbohidrat adalah sediaan infus yang berisi larutan glukosa atau dektrosa yang cocok untuk donor kalori

Kegunaan : - untuk diuretik (20%)

- untuk terapi oedema (30-50%)- larutan manitol 15-20% untuk menguji fungsi ginjal

3. Infus elektrolit dan Karbohidrat

Contoh : infus KA-EN 4 B paed (otsuka)

formulanya:

mengandung:

Na+ 30 mEq

K+ 8 mEq

Cl- 28 mEq

Laktat 10 mEq

Glukosa 37,5 mEq

Aqua pi ad 1000 mL

Konsep formulasi Parameter fisiologi :Bbrp komponen penunjang fisiologi dpt

diberikan seperti kebutuhan akan air, elektrolit, karbohidrat, asam amino, lipida, vitamin dan mineral

Tekanan osmosa: perpindahan pelarut dan zat terlarut melalui membran permiabel yg memisahkan 2 komponen.

>350 m osmole/ liter : hipertonis329-350 m osmole/ liter : sedikit hipertonis270-328 m osmole/ liter : Isotonis0- 249 m osmole/ liter : hipotonis

Konsep formulasi - lanjutan Faktor fisiko kimia : kelarutan, pH, pembawa,

cahaya dan suhu, faktor kemasan.

1. Kelarutan : tdk mslh, kecuali dipakai sbg pembawa obat yang lain, atau tjd kristal dr bbbrp zat spt manitol 13 g/ 100 cc pd temp 14oC. Cara pembuatan juga pengaruh ex: lrt Mg O anhidrat.

2. pH : pengrh ke: tbh ex : darah, kestabilan obat, wadah terutama wdh gelas, plastik, dan tutup karet.

3. Pembawa : air, atau emulsi lemak intravena dg syarat partikel < 0,5 m.

4. Cahaya dan suhu : vitamin atau dextrosa kdr tinggi

Konsep formulasi - lanjutan5. Faktor kemasanDiusahakan kemasan tidak

mempengaruhi stabilitas sediaan, dibuat sekali pakai, dosis ganda hrs dengan pengawet. Biasanya dari gelas (kaca), kemasan plastik fleksibel dan padat semi-rigid

Stabilisator Stabilisator pada sediaan volume besar :

dapar, antioksidan, komplekson jarang ditambahkan

Uji stabilitas Hrs mencantumkan tanggal kadaluwarsa. Cara :- Simpan cuplikan pada 50oC dan lakukan

uji tiap bulan selama selang waktu : 1,2,3, 12 dan 24 bulan, dapat pula dengan temperatur bervariasi.

- Pengamatan tegantung pula pada wadah yang dipakai, misalnya gelas, plastik atau adanya tutup karet dan adanya tambahan zat lain tergantung formulanya.

PembuatanSediaan hrs steril dan bebas pirogen

karena : Sediaan diinjeksikan langsung pada

aliran darah (iv.) Sediaan ditumpahkan ke daerah tubuh

dan daerah gigi (lrt penguras). Sediaan langsung berhubungan

dengan darah (hemofiltrasi) Sediaan langsung ke dalam tubuh

(dialisa peritonial)

1. Midazolam HCl : 2. Dopamin HCl :3. Dobutamin HCl :4. Dexamethasone sod phosphate : 5. Heparin sodium :