Latar Belakang Wawasan Nusantara

Post on 08-Jun-2015

2.436 views 2 download

Transcript of Latar Belakang Wawasan Nusantara

PRESENTASI KELOMPOK

•Vip Valiant A A : 1401412374•Nurul Nisa : 140141•Endah Andriani : 140141

PENDAHULUANLATAR BELAKANG FILOSOFI

WAWASAN NUSANTARA

LATAR BELAKANG FILOSOFI WAWASAN NUSANTARA

•PEMIKIRAN BERDASARKAN FALSAFAH PANCASILA•PEMIKIRAN BERDASARKAN ASPEK KEWILAYAH NUSANTARA•PEMIKIRAN BERDASARKAN ASPEK SOSIAL BUDAYA

IMPLEMENTASI WAWASAN NUSANTARA

WAWASAN NUSANTARA

•Wawasan Nusantara merupakan wawasan nasional yang bersumber pada Pancasila dan berdasarkan UUD 1945 adalah cara pandang dan sikap bangsa Indonesia mengenai diri dan lingkungannya dengan mengutamakan persatuan dan kesatuan bangsa serta kesatuan wilayah dalam menyelenggarakan kehidupan bermasyarakat,berbangsa, dan bernegara untuk mencapai tujuan nasional.

UNSUR DASAR KONSEPSI WAWASAN NUSANTARA

•WADAH (CONTOUR)•ISI (CONTENT)•TATA LAKU (CONDUCT)

ASAS-ASAS WAWASAN NUSANTARA

• KEPENTINGAN YANG SAMA• KEADILAN• KEJUJURAN• SOLIDARITAS• KERJASAMA• KESETIAAN

ARAH PANDANG WAWASAN NUSANTARA

• ARAH PANDANG KE DALAM

• ARAH PANDANG KELUAR

FUNGSI WAWASAN NUSANTARA

•Wawasan Nusantara berfungsi sebagai pedoman,motivasi,dorongan,serta rambu-rambu dalam menentukan kebijaksanaan,keputusan,tindakan dan perbuatan bagi penyelenggara negara di tingkat pusat dan daerah maupun bagi seluruh rakyat Indonesia dalam kehidupan bermasyarakat,berbangsa, dan bernegara.

TUJUAN WAWASAN NUSANTARA

•Wawasan nusantara bertujuan mewujudkan nasionalisme yang tinggi di segala aspek kehidupan rakyat Indonesia yang lebih tinggi mengutamakan kepentingan nasional daripada kepentingan individu,kelompok,golongan,suku bangsa atau daerah.

SASARAN IMPLEMENTASI WAWASAN NUSANTARA DALAM KEHIDUPAN NASIONAL

PEMASYARAKATAN/SOSIALISASI WAWASAN NUSANTARA

• MENURUT SIFAT/CARA PENYAMPAIANNYA :

LANGSUNG

TIDAK LANGSUNG

MENURUT METODE PENYAMPAIANNYA

KETELADANANEDUKASIKOMUNIKASIINTEGRASI

TANTANGAN IMPLEMENTASI WAWASAN NUSANTARA

• PEMBERDAYAAN RAKYAT YANG OPTIMAL• DUNIA YANG TANPA BATAS• ERA BARU KAPITALISME• KESADARAN WARGA NEGARA

•TERIMAKASIH

TERMIN 1