Komik Lingkunganku

Post on 30-Jun-2015

1.011 views 7 download

Transcript of Komik Lingkunganku

Komik ILMU PENGETAHUAN ALAM

“ lingkunganku ”

Oleh:

Kristia Dwi Sayekti (292011322)

Susiana Dwi safitri (292011350)

RS11I

Standar Kompetensi:Mengenal cara memelihara lingkungan agar tetap sehat.

Kompetensi Dasar:Membedakan lingkungan sehat dan tidak sehat.

Tujuan • Siswa dapat mengemukakan ciri-

ciri lingkungan rumah sehat dan lingkungan rumah tidak sehat.

• Siswa dapat menjelaskan hal-hal yang menyebabkan lingkungan rumah menjadi kotor.

• Siswa dapat membiasakan membuang sampah pada tempatnya.

pada hari minggu dora dan but berpetualang

pagi but

pagi dora

siap berpetualang siap

dora

berpetualang kemana dora

tanya peta

aku peta aku peta aku peta

rumah ani

katakan pada dora dari rumah dodi ke rumah ani

rumah dodi

dora dan but pergi ke rumah dodi

bagaimana rumah dodi bisa bersih

rumah dodi bersih sekali but

ini but cara dodi menjaga kebersihan rumahnya

dora dan but melanjutkan perjalanannya

sepetinya dari rumah ani dari mana bau

sampah ini

dora dan but sampai di rumah ani

ini kebiasaan ani yang tidak menjaga lingkungan rumahnya

dora dan but istirahat

ingat butrumah kotor adalah rumah tidak sehat

iya dora

benar but

jadi kita harus menjaga kebersihan

agar kita semua hidup sehat

setuju dora

sampai jumpa di petualangan selanjutnya