Jenistrafo

Post on 30-Jun-2015

1.206 views 0 download

Transcript of Jenistrafo

Jenis –Jenis Transformator

Agung Budi Santoso, ST

Transformator dapat dibedakan menjadi beberapa macam, tergantung dari :

A. Letak kumparan terhadap intiB. Perbandingan transformasiC. Konstruksi inti transformatorD. Pendinginan transformatorE. Jenis fase teganganF. Kegunaan

LETAK KUMPARAN TERHADAP INTI

1. Core type (jenis inti), bila kedudukan kumparan mengelilingi inti.

2. Shell type (jenis shell), bila kumparan dikelilingi inti

CORE TYPE

SHELL TYPE

JENIS TRAFO BERDASAR PERBANDINGAN TRANSFORMASI

Yang dimaksud dengan perbandingan transformasi ialah perbandingan banyaknya lilitan kumparan primer dan sekunder

s

p

s

p

E

E

N

Na

Maka dari sini dapat dibedakan menjadi dua jenis trafo, yaitu :1. Trafo penaik tegangan

Bila GGL induksi primer < GGL induksi sekunder atau nilai a < 1

2. Trafo penurun teganganBila GGL induksi primer > GGL induksi sekunder atau nilai a > 1

KONSTRUKSI INTI TRAFO

Berdasarkan konstruksi inti trafo dikenal 3 jenis trafo, yaitu :1. Bentuk L2. Bentuk E3. Bentuk F

Kemudian dalam pelaksanaan-pelaksanaan praktis, bentuk-bentuk ini berkembang menjadi bentuk U atau L, bentuk huruf E – I, dan pelat yang digulung. Bentuk L atau U digunakan pada core type, sedangkan bentuk E – I digunakan pada shell type

JENIS TRAFO BERDASARKAN PENDINGINAN

Cara pendingina

n

Jenis Singkatan

Pendinginan alam

Air natural coolingOil immersed natural coolingOil immersed forced-oil circulation with natural cooling

ANONOFN

Pendinginan buatan (udara)

Oil immersed forced-oil circulation with air-blast coolingOil immersed air blast cooling

Air blast cooling

OFB

OB

AB

Pendinginan buatan (air)

Oil immersed water coolingOil immersed forced-circuation with water cooling

OWOFW

JENIS FASE TEGANGAN

Trafo berdasarkan jenis fase tegangan dikenal ada dua jenis, yaitu :1. Transformator satu fase2. Transformator tiga fase

JENIS TRAFO BERDASARKAN KEGUNAANNYA

1. Transformator tenaga2. Transformator pengaman3. Ototransformator4. Transformator ukur

SOAL LATIHAN

Berdasarkan konstruksi inti trafo dikenal jenis trafo berbentuk EI, jenis trafo ini umumnya ditemui pada trafo jenis apa ?a. Trafo core typeb. Trafo shell typec. Trafo ukurd. Trafo lase. Trafo variac

JAWABAN ANDA

SALAH

KEMBALI KE SOAL

JAWABAN ANDA

BENAR

LANJUT KE SOAL BERIKUT

Berdasarkan konstruksi inti trafo dikenal jenis trafo berbentuk L atau U, digunakan pada jenis trafo apa ?a. Trafo core typeb. Trafo shell typec. Trafo ukurd. Trafo lase. Trafo variac

JAWABAN ANDA

SALAH

KEMBALI KE SOAL

JAWABAN ANDA

BENAR

LANJUT KE SOAL BERIKUT

Trafo yang cara pendinginannya menggunakan oil immersed water cooling termasuk trafo dengan pendinginan jenis apa ?a. Pendinginan buatan dengan media udarab. Pendinginan buatan dengan media gasc. Pendinginan alamd. Pendinginan buatan dengan media minyak dan

aire. Pendinginan buatan dengan media minyak

JAWABAN ANDA

SALAH

KEMBALI KE SOAL

JAWABAN ANDA

BENAR

LANJUT KE SOAL BERIKUT

Trafo yang cara pendinginannya menggunakan air blast cooling termasuk trafo dengan pendinginan jenis apa ?a. Pendinginan buatan dengan media airb. Pendinginan buatan dengan media udarac. Pendinginan alamd. Pendinginan buatan dengan media gase. Pendinginan buatan dengan media minyak

JAWABAN ANDA

SALAH

KEMBALI KE SOAL

JAWABAN ANDA

BENAR

LANJUT KE SOAL BERIKUT

Trafo yang cara pendinginannya menggunakan air natural cooling termasuk trafo dengan pendinginan jenis apa ?a. Pendinginan buatan dengan media minyak dan airb. Pendinginan buatan dengan media airc. Pendinginan alamd. Pendinginan buatan dengan media minyake. Pendinginan buatan dengan media gas

JAWABAN ANDA

SALAH

KEMBALI KE SOAL

JAWABAN ANDA

BENAR

LANJUT KE SOAL BERIKUT

Dikenal ada dua jenis trafo yaitu trafo step up dan trafo step down, berdasar apa pengelompokan trafo tersebut ?a. Penggunaannyab. Letak kumparan terhadap intic. Perbandingan transformasid. Fase tegangane. Konstruksi inti

JAWABAN ANDA

SALAH

KEMBALI KE SOAL

JAWABAN ANDA

BENAR

LANJUT KE SOAL BERIKUT

Berdasarkan konstruksi inti trafo dikenal berbagai macam trafo dengan bentuk inti sebagai berikut, kecuali …a. Bentuk Lb. Bentuk Ec. Bnetuk Fd. Bentuk E-Ie. Bentuk H

JAWABAN ANDA

SALAH

KEMBALI KE SOAL

JAWABAN ANDA

BENAR

LANJUT KE SOAL BERIKUT

Termasuk ke dalam kelompok trafo apa gambar di bawah ini ?a. Trafo tenagab. Trafo ukurc. Trafo pengamand. Ototransformatore. Trafo step up

JAWABAN ANDA

SALAH

KEMBALI KE SOAL

JAWABAN ANDA

BENAR

LANJUT KE SOAL BERIKUT

Dikenal ada dua jenis trafo yaitu trafo satu fasa dan trafo tiga fasa, berdasar apa pengelompokan trafo tersebut ?a. Penggunaannyab. Perbandingan transformasic. Fase tegangand. Pendinginane. Letak kumparan inti

JAWABAN ANDA

SALAH

KEMBALI KE SOAL

JAWABAN ANDA

BENAR

LANJUT KE SOAL BERIKUT

Berdasarkan kegunaannya dikenal berbagai jenis trafo seperti di bawah ini, kecualia. Trafo tenagab. Ototransformatorc. Trafo pengukurand. Trafo pengamane. Trafo step up

JAWABAN ANDA

SALAH

KEMBALI KE SOAL

JAWABAN ANDA

BENAR

SELESAI

SAMPAI JUMPA