Jenis Tindakan - hettyastri.com · Penurunan kepala > station 0, Selaput ketuban negative dan Harus...

Post on 06-Mar-2019

373 views 1 download

Transcript of Jenis Tindakan - hettyastri.com · Penurunan kepala > station 0, Selaput ketuban negative dan Harus...

Jenis Tindakan

Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia

Pusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan

http://www.polibara.ac.id/wp-content/uploads/2014/02/f.jpg

Tahukah kamuyang dimaksud dengan

http://arcfinancialllc.com/wp-content/uploads/2013/10/Ask-The-Right-Questions-.jpg

JENISTINDAKAN OPERATIF

KEBIDANAN

Mari kita mulai dengan membahasVAKUM EKSTRAKSI, yaitu …

Vakum Ekstraksi adalah tindakan obstetrikoperatif untuk melahirkan kepala janin denganmenggunakan “mangkuk hampa udara” yang ditempelkan pada kulit kepala janin dari seorangparturien yang masih memiliki tenaga meneran

Dengan Standar Peralatan EkstraksiVakum terdiri dari mangkuk, rantaipenghubung, botol, saluran menuju kepompa penghisap dan pompa penghisap

Dan memiliki Prinsip EkstraksiVakum yaitu Membuat suatu caput succadeneum artifisialis dengancara memberikan tekanan negatifpada kulit kepala janin melalui alatekstraktor vakum.

Dan Memenuhi Syarat Ekstraksi Vakum, yakni Janin diperkirakan dapat lahir pervaginam,Pembukaan sekurang-kurangnya 7 cm, Penurunan kepala > station 0, Selaput ketubannegative dan Harus ada kekuatan meneran ibudan kontraksi uterus (HIS )

Selanjutnya kita akan membahas mengenaiDilatasi dan Kuretase, yaitu …

Tindakan ginekologi operatif untuk mengakhirikehamilan pada usia kehamilan kurang dari 20 minggu disebut sebagai aborsi yang dikerjakanmelalui tindakan kuretase tanpa ataudisertai dengan dilatasi kanalis servikalisterlebih dulu (D&C)

Setelah itu dapat dilakukan Persiapan Tindakan, sepertiAnamnesa, Penjelasan mengenai prosedur pelaksanaantindakan dan komplikasi, Penentuan jenis kontrasepsi, danInformed Consent dari pasien dan suami

Selanjutnya kita akan membahasmengenai Forsep Ekstraksi, yaitu …

Forsep Ekstraksi adalah tindakan obstetrikyang bertujuan untuk mempercepat kala pengeluaran dengan jalan menarik bagianterbawah janin (kepala) dengan alat porceps

Forsep Ekstraksi dilakukankarena ibu tidak dapat mengedanefektif untuk melahirkan janin.

Tujuan MenggunakanForsep adalah untuk

Traksi, menarik anak yang tidakdapat lahir spontan, yang disebabkanoleh karena satu dan lain hal.Koreksi, merubah letak kepaladimana ubun-ubun kecil danKompresor, untuk menambahmoulage kepala

Selanjutnya kita akan membahasmengenai Seksio Sesarea, yaitu …

Seksio Sesarea adalahmelahirkan janin melalui irisanpada dinding perut (laparatomi) dan dinding uterus (histerektomi)

Ancaman Utama bagi wanita yang menjalani Seksio Sesarea berasal daritindakan anastesi, keadaan sepsis yang berat, serangan tromboemboli dan perlukaan padatraktus urinarius, serta infeksi pada luka

Perawatan Pasca Bedah sangat diperlukanuntuk mencegah timbulnya komplikasipada seksio sesarea. Perawatan pertamayang harus dilakukan setelah operasi adalahpembalutan luka dengan baik - Mochtar, 1988

““

Ibu yang telah mengalami pembedahanseksio sesarea, mempunyai kebutuhanperawatan pascapartum yang samadengan ibu yang melahirkan pervagina

- Ladewig, dkk, 2005

““

Pembahasan kita Selanjutnya adalahmengenai Induksi Persalinan, …

Induksi Persalinan adalah tindakanmerangsang timbulnya kontraksi rahim padaibu yang belum inpartu sehingga persalinandiharapkan dapat terjadi lebih cepat

Induksi Persalinan ini dapatdilakukan secara Operatifmaupun Medicinalis

Induksi Persalinan ini dapatdilakukan dengan alasan;Kondisi Medis ibu, Pertimbanganbayi, Selaput ketuban telah pecah, Janin lewat waktu, dan Catatan

Teknik Induksi, ada dua cara

yang biasanya dilakukan oleh dokter

untuk melalui proses induksi, yaituTeknik Kimia dan Mekanik.

Terakhir Kita akan membahas mengenaiPersalinan Sungsang, …

Persalinan Sungsang dapat lahir secaraPervaginam (dengan cara Bracht, Ekstraksibokong parsialis & kaki totalis), danSectio Caesar

Persalinan Spontan Pervaginam(spontan Bracht) terdiri dari 3 tahapanyaitu Fase Lambat Pertama, Fase Cepatdan Fase Lambat Kedua

Sedangkan Ekstraksi Partial pada Persalinan Sungsangjuga terdiri dari 3 tahapan, yaitu

Bokong sampai umbilikus lahir secaraspontan (pada frank breech).Persalinan bahu dan lengan dibantuoleh penolong.Persalinan kepala dibantu olehpenolong.

Selanjutnya baru dapat dilahirkan denganmenggunakan salah satu daricara-cara berikut; Lovset, Klasik, Müller

Sumber Gambar:http://medicaltravelclub.persify.com/wp-content/uploads/2013/08/customer-service.jpeghttp://i.ytimg.com/vi/eanpNoc0q8U/maxresdefault.jpghttp://www.bmj.com/content/bmj/318/7193/1260/F8.large.jpghttp://i.ytimg.com/vi/YxccJdHPGog/maxresdefault.jpghttp://www.bestpregnancytips.com/wp-content/uploads/2008/11/vacuum-extraction.jpghttp://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/thumb/0/01/Dilation_%26_curettage.svg/2000px-Dilation_%26_curettage.svg.pnghttp://preview.turbosquid.com/Preview/2014/07/07__22_42_05/blackboard_c_0001.jpg56535e69-f7be-46ee-a80c-2a37da99b32fOriginal.jpghttp://new.propedeutika.cz/wp-content/gallery/pozadi/anamnesa.jpghttp://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/e/ee/Forceps.Smellie.jpghttps://lh4.googleusercontent.com/9Ir8MAGn8u9pQsJgVin6wwg9yH3GS-Lwhvz9menFJw7gLpSYlokU6AMnaI7mDQ4X0G5vVpweSlAqP2lUBFhVE5JVAq-VvG1aXEkBz06l4nr6rKFfBqi9CtY7Jghttp://www.sciencemuseum.org.uk/hommedia.ashx?id=94752&size=Largehttp://i.ytimg.com/vi/qgYlrSx_1mg/maxresdefault.jpghttp://i.ytimg.com/vi/ytvfidaZVo0/maxresdefault.jpghttp://livebeta.rsonkologi.com/wp-content/uploads/2012/03/Ika.jpghttp://id.theasianparent.com/wp-content/uploads/2013/04/shutterstock_92917117.jpghttp://doktergaul.co/wp-content/uploads/2014/04/Berikut-Bahayanya-Memaksa-Kelahiran-Dengan-Lakukan-Induksi.jpghttp://bidanku.com/images/stories/persalinan/induksi.jpghttp://rsbasih.co.id/v1/wp-content/uploads/2013/03/dokter-dan-pasiaen.jpghttp://i.ytimg.com/vi/EPklRwlMV1Y/maxresdefault.jpghttp://www.edukia.org/web/wp-content/uploads/2013/10/ilustrasi-WHO-revisi-36.jpghttp://www.operationalmedicine.org/ed2/images/Pregnancy/Model/Breech6.jpghttp://intranet.tdmu.edu.ua/data/kafedra/internal/ginecology2/classes_stud/en/med/lik/ptn/Obstetrics%20and%20gynecology/4%20year/3.%20Pregnancy%20and%20delivery%20at%20breech%20presentations..files/image020.jpg