Dasar-Dasar Ilmu KImia

Post on 12-Jan-2017

289 views 7 download

Transcript of Dasar-Dasar Ilmu KImia

Tugas KIMIADASAR-DASAR ILMU KIMIA

Disusun Oleh : Mokh. Alfan novianto41615110026

MATERI dan PERUBAHAN MATERI

Pengertian Materi

Wujud Materi

Ciri-ciri Zat Materi

Perubahan Materi

Suatu materi apapun bentuknya ada 3 wujud, yaitu padat, cair, gas.

1. Pengertian MateriMateri adalah segala sesuatu yang menempati ruang dan mempunyai massa.

2. Wujud materi

- Gaya tarik menarik sangat kuat - Susunannya berdekatan satu sama lain - Tidak bisa bergerak bebas - Gerak partikel bersamaan - Memiliki volume dan bentuk yang tetap - Tidak mempunyai sifat mengalir

3. CIRI – CIRI MOLEKUL ZATCiri Khas Molekul Zat Padat

1. Gaya tarik menarik tidak begitu kuat atau lemah2. Susunannya tidak beraturan3. Jarak antar partikel berdekatan4. Bergerak bebas berpindah-pindah tempat secara bersama5. Memiliki volume tetap6. Bentuk berubah7. Mempunyai sifat mengalir

Ciri Khas Molekul Zat Cair

1. Gaya tarik menarik sangat kecil2. Susunannya sangat tidak teratur3. Letak antar partikel saling berjauhan4. Bergerak sangat bebas secara individu5. Bentuk dan volume berubah6. Mempunyai sifat mengalir

Ciri Khas Molekul Zat Gas

TABEL CIRI KHAS MOLEKUL ZAT

4. PERUBAHAN MATERI

MELEBURPeleburan adalah suatu peristiwa perubahan wujud zat padat menjadi zat cair. Peristiwa ini terjadi karena adanya kenaikan suhu

Contoh:Mentega yang dipanaskan akan mencair.Es yang dibiarkan terkena udara akan mencair.

Pembekuan adalah suatu peristiwa perubahan wujud zat cair menjadi zat padat.

MEMBEKU

Contoh :

air yang dimasukkan dalam freezer akan menjadi es batu, lilin cair yang didinginkan.

MENGUAPPenguapan adalah suatu peristiwa perubahan wujud zat cair menjadi gas.

Bensin yang dibiarkan di udara terbuka.

Penguapan air mendidih pada saat merebus air.

Contoh :

Pengembunan adalah suatu peristiwa perubahan wujud zat dari gas menjadi cair.

Mengembun

Pengembunan pada permukaan daun pada waktu pagi hari.

Contoh :

Dinding luar gelas basah apabila gelas berisi es

Contoh :

MENYUBLIMPenyubliman adalah suatu peristiwa perubahan wujud zat padat menjadi gas.

Kapur barus yang diletakkan di dalam almari lama-kelamaan akan habis (padat menjadi gas)

Es kering yang dibiarkan di tempat terbuka akan akan habis menjadi gas (padat menjadi gas)

Pengkristalan pada proses pembuatan gula pasir.

MENGKRISTALPengkristalan adalah suatu peristiwa perubahan wujud zat dari gas menjadi padat.

Contoh :

SEKIAN…

DAN TERIMAKASIH