Algoritma C4.5 Dalam Data Mining

Post on 04-Jul-2015

997 views 13 download

description

Data Mining

Transcript of Algoritma C4.5 Dalam Data Mining

ALGORITMA C4.5

Moh. Ahsan

STIMIK PPKAIA PRADNYA PARAMITA

Contoh Kasus

Dibuat pohon keputusan untuk menentukan main atautidak dengan melihat cuaca, temperature, kelembapan, dan keadaan angin.

Proses membangun pohon keputusan

1. Pilih atribut sebagai akar

2. Buat cabang untuk tiap-tiap nilai

3. Bagi kasus dalam cabang

4. Ulangi proses setiap cabang sampai semua kasuspada cabang memiliki kelas yang sama

Keputusan Bermain Tenis

Memilih Atribut sebagai Akar

• Didasarkan pada nilai gain tertinggi dariatribut-atribut yang ada. Untuk menghitunggain menggunakan rumus :

Perhitungan nilai entropy

A. Menghitung jumlah kasus, jumlah kasusuntuk keputusan Yes, jumlah kasus untukkeputusan No, dan Entropy dari semua kasusdan kasus yang dibagi berdasarkan atributOUTLOOK, TEMPERATURE, HUMIDITY danWINDY. Setelah itu lakukan penghitunganGain untuk masing-masing atribut. Hasilperhitungan ditunjukkan oleh Tabel

Baris TOTAL kolom Entropy

B. Menghitung jumlah kasus, jumlah kasusuntuk keputusan Yes, jumlah kasus untukkeputusan No, dan Entropy dari semua kasusdan kasus yang dibagi berdasarkan atributOUTLOOK, TEMPERATURE dan WINDY yang dapat menjadi node akar dari nilai atributHIGH. Setelah itu lakukan penghitungan Gain untuk masing-masing atribut.

TERIMA KASIH